Berdasarkan data Dinas Sosial Karawang tentang Banjir Karawang, hingga kini terdapat 16.000 rumah yang terendam banjir di sepuluh kecamatan, seperti Kecamatan Karawang Barat, Karawang Timur, Telukjambe Timur, Telukjambe Barat, Ciampel, Batujaya, Pakisjaya, Rengasdengklok, Klari, dan Kecamatan Jayakerta.
Warga mengungsi di tenda tenda darurat yang didirikan oleh para relawan dan juga pemerintah. Kondisi perumahan pun seperti kota mati, tanpa aliran listrik, gelap dan sunyi. Pintu rumah dikunci rapat rapat, sementara perabot rumah tangga diungsikan satu persatu menggunakan perahu karet dan rakit.
4.5
out of 5
based on 33149 ratings.
33149 user reviews.
1 Komentar:
interesting article
Posting Komentar