Cara Membuat Blogroll Ngumpet

Teman – teman suka Bertukar Link atau bahasa gaul nya Link Exchange? Mungkin Tutorial ini sangat berguna sekali. Karena dengan membuat Blogroll Ngumpet ini, sebanyak apapun teman – teman sering Bertukar Link, sering ber Link Exchange ria, sehingga Link – Link – Link – Link – Link nya menjadi sangat banyak, Blogroll Ngumpet ini mungkin adalah Solusinya (solusi dalam memecahkan masalah per Link – Link an).

Bagaimana sih cara membuatnya? Siapkan seperangkat Komputer yang sudah terhubung dengan Internet. Lebih enak lagi Internet Gratis. Kemudian, silahkan buka Browser teman – teman entah itu Mozilla Firefox, Internet Explorer, Flock atau juga Google Chrome.

Kalau Browser nya sudah di Buka – Bukaan, Silahkan Login di Blogger.Com >>> Masuk ke Layout >>> Page Element >>> Add A Gadget >>> Html/Javascript. Kemudian Copy kode HTML di bawah ini dan Paste kan.

<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:230px;
z-index:+1000;
}
* html #gb{position:relative;}

.gbtab{
height:66px;
width:27px;
float:left;
cursor:pointer;
background:url('http://i559.photobucket.com/albums/ss31/blogger-indramayu/Icon%20Navigasi/Up-down.gif') no-repeat;
}
.gbcontent{
float:left;
border:2px solid #FDFBFB;
background:#FDFBFB;
padding:10px;
}
</style>

<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 30-w) : moveGB(20-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}
function moveGB(x0, xf){
var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.right = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>
<div id="gb">
<div class="gbtab" onclick="showHideGB()">
</div>
<div class="gbcontent">


<marquee direction="down" onmouseover="this.stop()" width="100%" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" height="70" align="center">

<a style="text-decoration:none;" href="http://blogger-indramayu.blogspot.com" target="new">Internet Marketing</a><br/>

<a style="text-decoration:none;" href="http://re-financing-right.blogspot.com" target="new">Refinancing Right</a><br/>

<a style="text-decoration:none;" href="http://autos-trend.blogspot.com" target="new">Auto Trends</a>

</marquee>
<br/><br/>
<marquee direction="up" onmouseover="this.stop()" width="100%" onmouseout="this.start()" scrollamount="2" height="70" align="center">

<a style="text-decoration:none;" href="http://silver-coin-s.blogspot.com" target="new">Silver Coins</a><br/>

<a style="text-decoration:none;" href="http://1st-zone.blogspot.com" target="new">Computers</a><br/>

<a style="text-decoration:none;" href="http://free-tool-s.blogspot.com" target="new">Free Tools</a>

</marquee>


<br/><br/>
<a href="http://blogger-indramayu.blogspot.com"> Internet Marketing</a>
</div>

<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.right = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script></div>



Kemudian di simpan. Jadi deh. Keterangan, kode yang berwarna merah (230px) itu untuk mengatur tinggi rendahnya Blogroll Ngumpet. Kode berwarna UNGU (#FDFBFB) untuk mengganti warna Border. Kode berwarna kuning (#FDFBFB) untuk mengganti warna background. Info HTML Colors Code Chart.

Jangan Lupa untuk mengganti Link _ Link Blog saya tersebut dengan Link – Link teman – teman dari Bertukar Link. Pada kode HTML di atas, saya pasang Backlink ke Blogger Indramayu yang lagi Belajar Internet Marketing. Teman – teman yang baik hati, kalau mau Membuat Blogroll Ngumpet ini, tolong Backlink nya jangan di hapus ya. Semoga bermanfaat.
4.5 out of 5 based on 33149 ratings. 33149 user reviews.

14 Komentar:

Mbah Surip Fans Club mengatakan...

Keren bro infonya!

Deni mengatakan...

thank for share
i like this posting
regard...

budiawanhutasoit mengatakan...

wah..ternyata blogroll juga bisa ngumpet ya..
jgn2 Nurdin M. Top jg ngumpet di sini..hehe..
thanks utk tipsnya ya..

adedosol mengatakan...

Bagus sob tutornya, dulu sy pake yg ini

dobloger mengatakan...

:59 bgs infonya, sering2 ya, buta ni html..

dobloger follow mengatakan...

Udah aku cuba bs tuh tapi masih aneh keliatnnya :27

Andykid mengatakan...

bro, gabung di blog gw ya? :55

oiya link exchange u yg mana? biar gw bisa tarok di blog gw!!!

maklum msh baru dalam hal blog-blogkan.

jgn lupa gabung ya? thanks

andykid mengatakan...

bro, gabung di blog gw ya? :55

oiya link exchange u yg mana? biar gw bisa tarok di blog gw!!!

maklum msh baru dalam hal blog-blogkan.

jgn lupa gabung ya? thanks

dobloger follow mengatakan...

Yang di sini kan antara tulisan yg dr atas ke bwh dan dr bwah ke atas ada jarak, terus ada logonya jg, gmn tu..? :55

belajar blog mengatakan...

Makasih infonya ini sangat berguna bagi belajar blog

Jurus Ampuh SEO Katak Tebing mengatakan...

Mampir lgi teman..... :69

steff mengatakan...

thanks yah, keren infonya, dah kupasang tuh... ^^

http://shreddysteff.blogspot.com/

salam kenal \o/

MYSITE mengatakan...

thanks infonya......kunjungan balik gan

lintasfacebook mengatakan...

makasih ya, semoga akan menjadi solusi yang selama ini saya bingungkan!!

Posting Komentar

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2009 - 2015 Blogger Indramayu Powered by Bogger | Google